Pakar Usulkan Standar Baru Mata Kuliah di Perguruan Tinggi
Pakar kurikulum dari Universitas Pendidikan Indonesia (UPI), Said Hamid Hasan mengusulkan adanya standar mata kuliah baru yang diterapkan di Lembaga Pendidikan Tenaga Kependidikan (LPTK) dan perguruan tinggi pada umumnya. Standar…
Cara Daftar KIP Kuliah di kip-kuliah.kemdikbud.go.id, Berikut Syarat dan Keunggulannya
Kartu Indonesia Pintar Kuliah (KIP-Kuliah) merupakan satu upaya Pemerintah Indonesia untuk meningkatkan sumber daya manusia. KIP-Kuliah adalah bantuan biaya pendidikan dari pemerintah bagi lulusan Sekolah Menengah Atas (SMA) atau sederajat…
Kemdikbud Akan Siapkan Dana Bantu Mahasiswa Kurang Mampu PKL
Kemdikbud akan menyiapkan anggaran untuk membantu para mahasiswa yang kurang mampu melakukan praktik kerja lapangan (PKL). Mendikbud Nadiem Makarim mengaku mendengar kabar bahwa mahasiswa senang dengan adanya kebijakan belajar di…
Nadiem: Bayar SPP Pakai Gopay Bukan Kebijakan Kemdikbud
Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud), Nadiem Makarim merespons hebohnya isu pembayaran uang sumbangan pembinaan pendidikan (SPP) menggunakan aplikasi Gopay milik Gojek. Nadiem menyebutkan, hadirnya opsi tersebut tidak ada kaitannya dengan…
Budaya Akademik Membuat Lulusan Perguruan Tinggi Lebih Matang
Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Moh. Mahfud MD mengatakan ada 2 hal yang membuat mahasiswa dan lulusan suatu perguruan tinggi menjadi baik serta bermutu, yaitu pelaksanaan norma akademik…
Perguruan Tinggi Didorong Tingkatkan Kemitraan Industri
Plt Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi (Dirjen Dikti) Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) Nizam mengatakan kebijakan Kampus Merdeka diharapkan mendorong perguruan tinggi untuk terus adaptif. Perguruan tinggi juga diharapkan dapat lebih…